Wednesday, August 29, 2018

Social welfare


Referensi foto : mainotes.com

Aku benar-benar ingin memasuki jurusan kesejahteraan sosial karena aku terinspirasi dari sebuah awal pemikiran bagaimana perasaan jika menjadi orang yanh kurang mampu, yang tidak mempunyai siapa-siapa, yanh tidak mendapatkan support dari siapapun, nah maka dari itulah saya sudah berniat kika saya sudah lebih dewasa nanti saya akan membantu orang-orang yang kurang mampu. Untuk sekarang ini, aku atau kamu, kita bisa hanya cukup dengan mengulurkan beberapa rupiah yang kamu punya, yang penting ikhlas. Tak masalah dengan jumlahnya. Sebenarnya sendiri dalam kesos, kita mempunyai slogan "to help people to help themself" yang artinya, untuk membantu orang dengan membantu dirinya sendiri. Ini dimaksudkan untuk menghindari klien/masyarakat yanh Terus-terusan mengeluh masalah namun tak kunjung untuk bertindak mengatasi masalah. Kita sebagai pekerja sosial atau lulusan kesejahteraan sosial haruslah memberi batasan kepada klien kita. Seperti hanya sebatas berdiskusi saja, dan memberikan solusi inovatif. Naaah singkat cerita, seperti itulah kesos. Bagi aku sendiri, ini merupakan hal yang menarik dan menantang!  Saya juga merasa kesos ini akan sangat dibutuhkan di masa depan, karena di Indonesia masih terbilang sedikit universitas yang membuka jursan kesos, sedangkan di masa yang akan datang nanti, selain berkembang pesatnya teknologi, dan akademik, pasti ada ketimpangan sosial yang terjadi di masyarakat. Nah untuk itulah kesos berusaha untuk mencegah dan mengurangi terjadinya hal tersebut. So excited! Doakan aku manteman!!

No comments:

Post a Comment